Batik Solo atau biasa di sebut batik kasunanan/keraton sudah ada sejak dahulu namun kian populer pada masa kraton surakarta & yogyakarta (Keraja’an Mataram Islam). Pada masa itu batik di buat oleh Putri keraton dan abdi dalem sebagai busana identitas keluarga kerajaan. Ada beberapa motif batik keraton hanya boleh di kenakan oleh bangsawan seperti motif parang barong hanya boleh di kenakan oleh para raja.
BatikSolo terus di lestarikan oleh masyarakat nya sebagai bentuk penghormatan kepada tradisi dan kebudaya’an nenek moyang mereka. Berbeda pada masa keraton ter bkini batik sudah bisa di kenakan oleh semua orang sebagai pakaian sehari-hari. Selain mengandung nilai seni dan budaya Kini batik mengandung nilai komersil. Banyak warga Surakarta menjadi pengrajin batik dan profesi tersebut di jadikan sebagai mata pencaharian utama.
Apa yang terbayang pertama kali saat mendengar batik? Pastinya baju seperti kemeja pria, blus wanita, hingga rok. Memang betul selama ini batik hanya identik dengan produk pakaian saja, terutama untuk…
motif batik cirebon Bosan dengan motif batik khas Jawa? Artinya inilah saatnya anda mencoba variasi baru dengan model batik cirebonan. Tidak seperti motif batik asal Yogyakarta atau Solo, batik ini…
Setelah sukses menjadikan generasi muda tak segan mengenakan batik kapanpun dan dimanapun, gaya batik juga semakin berkembang. Dari yang awalnya bergaya klasik khas Jawa, kini batik terus up to date…
Batik Asli dan Tiruan Tahukah anda, saat ini batik yang beredar di pasaran tidak hanya sembarang batik. Mungkin anda berpikir, batik hanya terbuat dari kain mori yang dilukis dengan lilin…
Batik Sutra Asli Batik dengan bahan sutra adalah salah satu jenis batik yang cukup diminati oleh pecinta batik wanita. Selain bahannya yang halus, batik ini memberikan kesan lebih mewah berkat…
Fashion batik bukan hanya milik wanita, tapi juga para pria. Memang tak salah menyebutkan batik untuk pria cenderung konsisten dalam bentuk kemeja. Tetapi dengan teknik memilih kemeja batik yang baik,…
Bahan Batik Sutra Dengan budaya yang beragam, corak dan ragam hias batik juga ikut beragam. Dari Sabang sampai Merauke, masing-masing daerah tentu memiliki motif yang menggambarkan budaya khasnya. Bukan hanya…
Baju Batik Pasangan Suami Istri Batik menjadi bukti identitas yang menghormati dan menghargai nilai budaya bangsa. Jadi, dengan menggunakan baju batik maknanya kita pun ikut melestarikan warisan berharga ini. Uniknya,…
Harga Kemeja Batik Pria Bagi kaum pria, baju paling rapi selain setelan formal pastinya kemeja batik. Dengan motif batik khas, potongan kemeja yang biasa akan tampak berbeda. Sehingga pantas dikenakan…
Sudahkah menyiapkan baju batik yang sesuai untuk kerja besok? Atau jangan-jangan masih bingung memilih yang mana? Jangan sampai model batik malah membuat penampilan kuno dan terlihat tua. Itulah mengapa penting…